KABARJAMBIKITO.ID - Guna untuk mencegah tindakan kriminal, Polsek Pemayung mengelar patroli.
Adapun sasaran patroli ini ke perkampungan dan pertokoan serta tempat rawan lainnya hingga tempat-tempat tongrongan anak-anak remaja.
Sementara, patroli yang dilakukan pada malam hari ini berkeliling di seputaran Kecamatan Pemayung, Kabupaten Batanghari, Jambi.
Baca Juga: Kesiapsiagaan Erupsi Gunung Kerinci, Kapolda Jambi Turunkan Personel
Baca Juga: Gunung Kerinci Level II Waspada, Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Siap Back Up Provinsi Jambi
Baca Juga: Guna Memberikan Rasa Aman Bagi Masyarakat, Petugas Polres Merangin Rutin Gelar Patroli Dialogis
" Adapun giat patroli ini untuk memantau kegiatan warga, karena kita ingin Kecamatan Pemayung aman dari gangguan tindakan kriminal," kata Bripka Robin melaksanakan patroli di seputaran wilayah hukum Polsek Pemayung, Minggu (15/1/2022).
Selain melaksanakan patroli petugas juga menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada remaja muda.
Petugas menghimbau kepada sekelompok anak muda tersebut melarang membawa barang tajam, minum minuman keras ( miras ) ataupun penyalahgunaan narkoba, karena selain dapat merusak kesehatan penggunanya banyak melakukan tindak kejahatan yang dilakukan akibat menggunakan Miras dan narkoba.
“Kami tidak henti-hentinya memberikan himbauan kepada para anak muda yang sering nongkrong untuk tetap menjaga keamanan lingkungan,” ungkap Kepala SPK Polsek Pemayung Aipda Didi
Artikel Terkait
Ditintelkam Polda Jambi Undang Tim Capres 2024, Ini Yang Dibahas
Kunjungi Stasiun TVRI Jambi, Kapolda Jambi: Peran Media Sang Penting Bantu Kembalikan Kepercayaan Masyarakat
Kapolda Jambi: Tanpa Media Polri Tak Bisa Menjangkau Masyarakat Hingga ke Sisi Terkecil
Resmikan Gedung Gegana Satbrimob, Kapolda Jambi Minta Lebih Optimal Lagi Bekerja Untuk Masyarakat
Gelar Jumat Curhat, Polda Jambi Dengar Aspirasi Komunitas Motor
Jumat Curhat, Kapolsek Mendahara Serap Aspirasi Masyarakat Untuk Membangun Pos Ronda
Setelah Dilaporkan ke Propam Polda Jambi, Oknum Satresnarkoba Polres Tebo Langsung Dimutasi